menjadi seorang pendidik itu bukan sesuatu yang mudah. Kita harus bisa membiasakan diri bersikap baik agar kelak kita tidak hanya menjadi seorang guru, tetepi kita juga harus bisa menjadi contoh yang baik untuk murid kita. terutama bagi guru SD, sebab anak SD cenderung menjadikan guru sebagai model kehidupannya. guru SD mempunyai tanggung jawab yang cuku besar dalam sebuah pendidikan. kesalahan pada guru SD sering berlanjut sampai si anak besar. Menjadi guru SD bukan hanya harus menguasai materi yang akan di pelajari esok, tapi seorang guru SD juga harus mengetahui karakter anak muridnya, sebab mengajar anak SD tidak lebih mudah daripada mengejar anak sekolah menengah yang sudah bisa diatur, dan sudah tahu harus bagaimana mereka bertindak.
seorang guru SD harus bisa mengkondusifkan siswanya agar para siswa merasa senang dalam belajar, seperti memberikan pemainan yang didalamnya di selipkan materi pembelajaran. ya begitulah guru SD yang dipandang sebelah mata oleh banyak orang tetapi mempunyai peran yang penting bagi siswa. semoga kelak kita semua bisa memegang baik tanggung jawab sebagai guru SD :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar